Selasa, 05 September 2017

Materi Subneting

PENDAHULUAN

Assalamualaikum  Wr.  Wb.
Ya bertemu lagi bersama saya di blog yang sederhana ini,  kali ini saya akan menjelaskan materi tentang Subneting.

PENGERTIAN
Sub-jaringan, atau subnet, adalah pembagian secara yang terlihat secara fisik dari IP jaringan.[1] Praktik membagi jaringan menjadi dua atau lebih jaringan disebut subnetting.

Semua komputer yang termasuk dalam sebuah subnet dialamatkan dengan bit-group umum, identik, dan paling signifikan dalam alamat IP mereka. Hal ini menyebabkan pembagian logis dari alamat IP ke dua bidang, jaringan atau routing prefix dan sisa field atau pengenal host. Field sisanya adalah pengidentifikasi untuk host tertentu atau antarmuka jaringan.

Pengertian dan kegunaan Subnetting
Subnetting berfungsi untuk menyembunyikan detail dari internal network
suatu organisasi ke router eksternal. Selain itu, subnetting juga mempermudah
manajemen jaringan dan menambah efisiensi dari jaringan tersebut.

Subnetting adalah  teknik memecah suatu jaringan besar menjadi jaringan yang lebih kecil dengan cara mengorbankan bit Host ID pada subnet mask untuk dijadikan Network ID baru

kegunaan subnetting
1. Untuk memecah network ID yang dimiliki oleh suatu organisasi nenjadi beberapa network ID lain dengan  jumlah anggota jaringan yang lebih kecil.
2. Adapun hal ini dilakukan karena sebuah organisasi mempunyai lebih dari satu jaringan/LAN,
Masing-masing jumlah hostnya tidak sebesar jumlah maksimal IP host yang disediakan oleh satu kelas IP address dari network ID yang dimiliki organisasi tersebut.
3. Hal ini dapat terjadi karena: teknologi yang berbeda, keterbatasan teknologi, ‘kongesti’ pada jaringan, dan hubungan ‘point-to-point’.

0 komentar:

Posting Komentar